Berita Sport

Jurgen Klopp Tanggapi Rumor Kepergian Salah dari Liverpool

Jurgen Klopp Tanggapi Rumor Kepergian Salah dari Liverpool

SUMO4DJurgen Klopp Tanggapi Rumor Kepergian Salah dari Liverpool , Situasi kurang menguntungkan tengah dialami Liverpool. Setelah hanya meraih hasil imbang kontra West Bromwich Albion dini hari tadi,

The Reds -julukan Liverpool- kenali diisukan bakal kehilangan salah satu penyerang andalan mereka, Mohamed Salah.

Mengetahui rumor tersebut, Jurgen Klopp sebagai pelatih Liverpool pun langsung angkat suara. Pelatih asal Jerman itu tak melihat alasan kenapa Mohamed Salah harus meninggalkan skuadnya.

Terlepas dari pada itu, Klopp juga menegaskan dia tidak akan mau mempertahankan Salah jika memang ia merasa tak lagi kerasan berada di Liverpool.

Sebenarnya, rumor mengenai kepindahan Salah dari Anfield berawal dari pernyataan sang pemain yang mengatakan kalau dirinya mengagumi dua raksasa Spanyol, yakni Real Madrid dan Barcelona. Pernyataan itu yang kemudian menimbulkan spekulasi terkait kepindahan Salah dari Liverpool.

Saya kira saat ini satu-satunya alasan untuk meninggalkan Liverpool adalah cuaca. Alasan apa lagi yang mungkin ada? Ini adalah salah satu klub terbesar di dunia, kami memberi harga tinggi, kami memiliki stadion sensasional dengan suporter yang luar biasa

Baca Juga : Jurgen Klopp Akui West Brom Pantas Mendapat Poin di Anfield

Anda tak dapat memaksa orang agar terus bertahan, tetapi ya sudahlah… Kami membuat perubahan dan memasukkan pemain dan jika seorang pemain ingin pergi, ya kami tidak bisa, kemungkinan besar tak akan menghalanginya; cuma saya tak paham mengapa ada orang ingin pergi

Di sisi lain, Klopp sendiri yakin pernyataan Salah tentang dua tim Spanyol tadi bukan petunjuk keinginannya untuk meninggalkan Liverpool.

Ia pun percaya eks penggawa AS Roma itu masih kerasan berada dalam skuadnya saat ini. Jurgen Klopp Tanggapi Rumor Kepergian Salah dari Liverpool

Jika Anda menanyai pemain mana pun di dunia yang tak bermain untuk Barcelona atau Madrid apakah dia bisa membayangkan bermain di sana suatu hari dan dia pasti menjawab: ‘Tidak, liga Spanyol bukan untuk saya,’ mengapa dia mengatakan itu?

Comment here